Ilmu Itu Nomor 1, Gus Baha: Kalo Nggak Ada Ilmu, Kita Tidak Tahu Allah Itu Tuhan Kita

- 29 Juni 2022, 19:24 WIB
Ilmu Itu Nomor 1, Gus Baha: Kalo Nggak Ada Ilmu, Kita Tidak Tahu Allah Itu Tuhan Kita
Ilmu Itu Nomor 1, Gus Baha: Kalo Nggak Ada Ilmu, Kita Tidak Tahu Allah Itu Tuhan Kita /Tangkap Layar YouTube/DPPAI UII

"Ibadah itu nomor dua, akhlak itu nomor dua, semua itu nomor dua, karena sekali ilmu ini hilang maka semua juga akan ikut hilang" lanjut Gus Baha lagi. 

Begitu halnya, Alquran dimulai dari surat Al-Alaq. Dalam surat Al-Alaq ini, sifat Allah yang diperkenalkan untuk pertama kalinya adalah Dzat yang Maha Mengajarkan.

Baca Juga: SIMAK Ramalan Lengkap Zodiak Virgo, Libra, Scorpio 30 Juni 2022, Anda Akan Membuat Orang Lain Terkesan

Orang-orang terbaik dan paling dermawan adalah, memiliki sifat yang sama dengan Dzat Allah SWT yaitu mengajar.

Makanya kata Nabi "Nggak ada shodaqoh sebaik kalimat yang ditemukan oleh orang muslim. Itu adalah kalimat-kalimat bijak dan kemudian diajarkan kepada muslim yang lain," 

"Itulah shodaqoh yang paling baik, The best of shodaqoh, karena itu mengawali untuk orang-orang memiliki ilmu pengetahuan," kata Gus Baha menjelaskan.***

Halaman:

Editor: R. Nur


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini