Surat Yasin dan Yasin Fadhilah, Lebih Utama yang mana? Simak Penjelasan Buya Yahya 

- 24 Juni 2022, 18:21 WIB
Surat Yasin dan Yasin Fadhilah, Lebih Utama yang mana? Simak Penjelasan Buya Yahya
Surat Yasin dan Yasin Fadhilah, Lebih Utama yang mana? Simak Penjelasan Buya Yahya /Tangkapan layar kanal YouTube/Buya Yahya

Ayat tersebut dibaca dan direnungkan maknanya dalam-dalam. 

"Segala puji bagi Allah, Tuhan semesta alam, semua kenikmatan yang Engkau berikan adalah karunia-Mu yang tak habis ku syukuri,"

"Segala yang telah Kau berikan berupa nikmat dunia, anakku, istriku dan semua yang ada itu karena-Mu ya Allah, Alhamdulillah," 

Dari doa tersebut, semua niat yang dia keluarkan adalah baik. Dan semata-mata untuk memuji sifat Allah yang Maha Pengasih.

"Jika seperti contoh yang di atas, maka di mana letak salahnya? Apakah ada? Tidak ada. Dan tidak salah sama sekali," ujar Buya Yahya menambahi.

Baca Juga: Apakah Kurban untuk Orang Tua yang Sudah Meninggal Pahalanya Sampai? Begini Penjelasan Gus Baha

Letak utamanya bacaan Surat Yasin maupun Yasin Fadhilah, bukan terletak di suratnya. 

Namun, niat dan hati kita yang semata-mata membacanya karena Allah SWT.***

Halaman:

Editor: R. Nur


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini