Cek Daftar 14 Desa dan Kelurahan di Tulungagung yang Terdampak Proyek Tol Kediri Tulungagung

- 19 Januari 2023, 21:55 WIB
ilustrasi - Cek Daftar 14 Desa dan Kelurahan di Tulungagung yang Terdampak Proyek Tol Kediri Tulungagung
ilustrasi - Cek Daftar 14 Desa dan Kelurahan di Tulungagung yang Terdampak Proyek Tol Kediri Tulungagung /Instagram @pupr_bpjt/

BERITA MATARAMAN – Berikut ini daftar 14 Desa dan Kelurahan di Kabupaten Tulungagung yang terkena dampak proyek tol Kediri Tulungagung.

Lahan 14 Desa dan Kelurahan di Tulungagung yang terdampak pembangunan tol Kediri Tulungagung lebih dari 100 hektar.

14 Desa dan Kelurahan di Tulungagung yang akan terdampak proyek tol Kediri Tulungagung tersebut tersebar di 4 kecamatan.

Baca Juga: Siap-Siap, Mas Dhito Bakal Tata Kawasan Jalan Soekarno Hatta Sampai Jembatan SLG

Sekadar diketahui, penentuan lokasi (penlok) proyek pembangunan jalan tol Kediri Tulungagung telah keluar.

Dengan keluarnya penlok tersebut, tahap selanjutnya adalah sosialisasi pembebasan lahan yang terdampak pembangunan jalan tol tersebut.

Khusus untuk di Kabupaten Tulungagung, ada sebanyak 14 desa di 4 kecamatan yang terkena dampak pembangunan jalan tol Kediri-Tulunagung.

Kepala Badan Pertanahan Nasional Kabupaten Tulungagung Ferry Saragih, mengatakan, areal lahan paling banyak terdampak proyek tol Kediri Tulungagung ada di Kecamatan Karangrejo.

Baca Juga: Gaji Kepala Desa 2023 Berapa? Cek juga Besaran Tunjangan yang Diterima

Halaman:

Editor: R. Nur

Sumber: ANTARA Jatim


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

x