Pidato Bahasa Jawa : Pengertian Singkat, Struktur, Cara Menulis Disertai Contoh

- 21 Mei 2022, 09:04 WIB
Pidato Bahasa Jawa : Pengertian Singkat, Struktur, Cara Menulis Disertai Contoh
Pidato Bahasa Jawa : Pengertian Singkat, Struktur, Cara Menulis Disertai Contoh /Pixabay/mufidpwt

Tiga unsur dalam pendahuluan atau pembukaan di antaranya adalah;

Salam pambuka (salam pembuka) sebagai salam hormat untuk para tamu

Panyapa (Sapaan) yaitu menyebut tamu-tamu penting yang hadir dalam acara sebagai bentuk penghormatan

Purwaka (pambuka), yaitu ucapan puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa dan ucapan terima kasih kepada para hadirin.

Struktur pidato Bahasa Jawa

Bersumber dari buku Gladhi Basa Jawa Kelas VI untuk SD/MI berikut ini struktur dalam pidato Bahasa Jawa

Surasa Basa (isi): Adalah isi dari pidato Bahasa Jawa. Atau inti dari bahasan dalam pidato.

Wigatine (kesimpulan): Kesimpulan disampaikan setelah menyampaikan isi pidato kepada hadirin. Kesimpulan bisa berisi motivasi kepada khalayak yang hadir.

Pangarep-arep (harapan): Harapan disampaikan kepada para hadirin yang berpijak pada isi pidato yang disampaikan.

Wusana (Penutup): Penutup pidato berisi permintaan maaf apabila ada kekurangan atau kesalahan ketika menyampaikan pidato.

Halaman:

Editor: R. Nur

Sumber: Buku Gladhi Basa Jawa Kelas VI untuk SD/MI


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x