13 Contoh Paribasan Bahasa Jawa Lengkap dengan Artinya, Bisa Jadi Kamu Tidak Asing dengan Salah Satunya

- 11 Mei 2022, 07:15 WIB
Ilustrasi orang Jawa. 13 Contoh Paribasan Bahasa Jawa Lengkap dengan Artinya, Bisa Jadi Kamu Tidak Asing dengan Salah Satunya
Ilustrasi orang Jawa. 13 Contoh Paribasan Bahasa Jawa Lengkap dengan Artinya, Bisa Jadi Kamu Tidak Asing dengan Salah Satunya /etnis.id

BERITA MATARAMAN - Berikut 13 contoh paribasan Bahasa Jawa lengkap dengan artinya yang bisa jadi kamu tidak asing dengan salah satunya.

Lantas apa itu paribasan? Paribasan dalam Bahasa Jawa adalah perumpamaan atau sama dengan peribahasa dalam Bahasa Indonesia.

Dalam budaya Jawa, paribasan digunakan untuk mengumpamakan sesuatu sehingga memudahkan seseorang untuk mengingat makna yang terkandung di dalamnya.

Berikut BeritaMataraman.com sajikan 13 paribasan lengkap dengan artinya yang dapat menambah wawasan kamu tentang Bahasa Jawa.

Baca Juga: 40 Kosakata Bahasa Jawa Ngoko yang Biasa Digunakan Sehari-Hari Saat Ngobrol Bareng Orang Jawa

1. Adhang-adhang tetese embun: Njagakake barang mung sak oleh-olehe (Menggantungkan hal yang seadanya)

2. Ana catur mungkur: Ora gelem ngrungokake rerasan kang ora becik (Tidak mau mendengarkan gosip yang tidak baik)

3. Arep jamure emog watange: Gelem kepenake ora gelem rekasane (Mau enaknya tidak mau derita mendapatkannya)

4. Asu rebutan balung: Rebutan barang kang sepele (Memperebutkan hal yang sepele/tidak berarti)

Halaman:

Editor: Jumadi

Sumber: Buku Pinter Pepak Basa Jawa karya R. Palguno - Sri Rahayu


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x