Beberapa Manfaat Kacang Hijau untuk Kesehatan, Salah Satunya Meningkatkan Kekebalan Tubuh

- 10 Juni 2022, 21:00 WIB
Beberapa manfaat kacang hijau untuk kesehatan, salah satunya meningkatkan kekebalan tubuh.
Beberapa manfaat kacang hijau untuk kesehatan, salah satunya meningkatkan kekebalan tubuh. /PDPics/Pixabay

BERITA MATARAMAN – Ada beberapa manfaat yang dimiliki oleh kacang hijau untuk kesehatan.

Karena memiliki beberapa manfaat dan mengandung banyak nutrisi, kacang hijau baik untuk dikonsumsi secara rutin.

Sebuah riset membuktikan bahwa manfaat mengonsumsi kacang hijau salah satunya merupakan sumber protein nabati terbaik sehingga dapat membantu meningkatkan kesehatan dan mengurangi resiko penyakit kronis.

Tanaman kacang hijau merupakan sejenis palawija yang tumbuh di dearah tropis, rendah lemak dan mengandung banyak serat dan antioksidan. Karena itu, mengonsumsi kacang hijau memberikan manfaat bagi kesehatan.

Baca Juga: Luar Biasa, Inilah Manfaat Daun Eucalyptus Bagi Kesehatan

Berikut beberapa manfaat mengonsumsi kacang hijau untuk kesehatan sebagaimana dilansir BeritaMataraman.com dari PikiranRakyat-Depok.com.

1. Menyehatkan mata

Dalam kacang hiaju terdapat kandungan yang bermanfaat bagi kesehatan mata untuk mengurangi resiko penyakit kronis pada mata, kandungan tersebut adalah Karotenoid lutein dan Zeaxanthin.

Baca Juga: 3 Cara Terbaik Mengelola Stres Supaya Kesehatan Tubuh dan Mental Tetap Aman

Halaman:

Editor: Jumadi

Sumber: PikiranRakyat-Depok.com


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah