Latihan Soal PAI Lengkap dengan Pembahasan dan Kunci Jawaban untuk Kelas 10 SMA, MA, SMK, MAK Kurikulum 2013

- 12 Juni 2022, 22:42 WIB
Latihan Soal PAI Lengkap Dengan Pembahasan dan Kunci Jawaban Untuk Kelas 10 SMA, MA, SMK, MAK Kurikulum 2013
Latihan Soal PAI Lengkap Dengan Pembahasan dan Kunci Jawaban Untuk Kelas 10 SMA, MA, SMK, MAK Kurikulum 2013 /Unsplash

d) Maman selalu istiqamah dalam beribadah dan gemar membantu orang tuanya

e) Marwan adalah ketua Rohis di sekolah tetapi saat di rumah sering berbohong kepada orang tuanya

Dari pernyataan tersebut, yang perilakunya selaras dengan Iman, Islam dan ihsan adalah….

A. Malik dan Maman

B. Mamad dan Malik

C. Maman dan Marwan

D. Mahmud dan Mamad

E. Marwan dan Mahmud

Jawaban: A

Pembahasan:  Mendirikan salat, berkata baik, rajin bersedekah, istiqamah dalam beribadah dan gemar membantu orang tuanya adalah contoh-contoh perilaku Iman, Islam dan Ihsan.

Halaman:

Editor: R. Nur


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini