Contoh Teks Pidato Bahasa Arab dan Indonesia Perpisahan Sekolah Untuk MI, MTS, MA Singkat Mudah dihafal

- 25 Mei 2022, 21:00 WIB
Ilustrasi Contoh Teks Pidato Bahasa Arab dan Indonesia Perpisahan Sekolah Untuk MI, MTS, MA
Ilustrasi Contoh Teks Pidato Bahasa Arab dan Indonesia Perpisahan Sekolah Untuk MI, MTS, MA /pixabay.com

 

BERITA MATARAMAN - Inilah contoh pidato bahasa Arab dan Indonesia tentang perpisahan sekolah untuk MI, MTs, MA mudah dihafal karena singkat

Contoh pidato bahasa Arab dan Indonesia yang singkat mengenai perpisahan sekolah untuk MI, MTs, MA ini bisa menjadi referensi bagi anda yang sedang ditugaskan untuk berpidato mewakili teman-teman seangkatan.

Terutama bagi anak MI, MTs, MA yang baru lulus, contoh pidato Bahasa Arab dan Indonesia tentang perpisahan ini bisa diedit, dipelajari lalu dikembangkan sesuai dengan kebutuhan.

Melalui contoh pidato perpisahan sekolah MI, MTs, MA ini teman-teman dapat belajar memahami dua bahasa sekaligus yaitu Arab disertai latin dan Indonesia dengan baik.

Padanan kata dari keduanya, apabila disampaikan saat berpidato bisa menjadi hal yang menarik dan unik.

Baca Juga: Contoh Pidato Bahasa Inggris dan Indonesia Perpisahan Sekolah Untuk SD, SMP, SMA Singkat Mudah Dipelajari

Jika biasanya banyak orang menggunakan pidato menggunakan Bahasa Indonesia saja, kali ini berbeda karena diduetkan menjadi dua bahasa yakni Arab dan Indonesia.

Contoh perpisahan sekolah MI, MTS, MA ini bisa menjadi inspirasi untuk berpidato dengan jumlah 2 orang, satu anak membaca Bahasa Arab, satunya Bahasa Indonesia

Struktur pidato ini sangat singkat yang terdiri dari mukhodimah, isi berupa ucapan terima kasih, permintaan maaf, doa dan penutup.

Langsung saja tanpa berlama-lama, inilah contoh pidato Bahasa Arab, Latin dan Indonesia tentang perpisahan sekolah MI, MTS, MA mudah dihafal

 

Assalamualaikum wr.wb.

سيداتي وسادتي في المدارس التي أحترمها

(Sayidati wisadati fi almadaris alati 'ahtarimuha)

Para bapak atau ibu madrasah yang saya hormati

 

السيدات والسادة الموظفين الكرام

(Alsayidat walsaadat almuazafin alkiram)

 

Para undangan bapak atau ibu karyawan yang terhormat

 

أصدقائي الأعزاء ، أنا فخور

('Asdiqayiy al'aeizaa' 'ana fakhur)

Para teman yang saya sayangi, saya banggakan

 

دعونا نشكر الله سبحانه وتعالى

(Daeuna nashkur allah subhanah wataealaa)

Mari kita mengucapkan syukur kepada Allah SWTt yang Maha Besar

 

لأنه في هذا الوقت أنا وأنتم جميعًا نتمتع بصحة جيدة حتى نتمكن من حضور الاجتماع دون أي عائق.

(Li'anah fi hadha alwaqt 'ana wa'antum jmyean natamatae bisihat jayidat hataa natamakan min hudur alaijtimae dun 'ayi eayiqin)

Karena pada saat ini saya dan kalian semua diberi kesehatan yang baik sehingga dapat menghadiri perkumpulan tanpa halangan apapun.

 

أنا ، كممثل للفصل (...) أعتذر بغزارة للمعلمين.

('Ana, kamumathil lilfasl (...) 'Aetadhir bighazarat lilmuealimina)

Saya sebagai perwakilan dari kelas (…) meminta maaf yang sebesar-besarnya kepada bapak dan ibu guru.

 

بسبب حبك ، تمكنت أنا وأصدقائي من إنهاء هذه المدرسة بنتائج مرضية.

(Bisabab hubik, tamakant 'ana wa'asdiqayiy min 'iinha' hadhih almadrasat binatayij mardiatin)

Karena rasa cinta dari kalian, saya dan teman-teman dapat menyelesaikan sekolah ini dengan hasil yang memuaskan.

 

Baca Juga: Contoh Pidato Bahasa Jawa dan Indonesia Perpisahan Sekolah Untuk Kelas 6, 9, 12 Singkat Mudah dihafal

 

أنا وأصدقائي لا يسعني إلا أن نصلي حتى يتم استبدال كل الأعمال الصالحة للسيد والسيدة المعلم من الله سبحانه وتعالى.

('Ana wa'asdiqayiy la yasaeuni 'iilaa 'an nusaliy hataa yatima astibdal kuli al'aemal alsaalihat lilsayid walsayidat almuealim min allah subhanah wataealaa)

Saya dan teman-teman hanya bisa memberikan doa supaya semua amal kebaikan bapak lan ibu guru dapat pengganti dari allah yang maha kuasa.

 

أُعطي دائمًا هدية الصحة والسلامة والسلام حتى أتمكن من تعليم المعرفة المفيدة لأشقائي الصغار.

('Uety dayman hadiat alsihat walsalamat walsalam hataa 'atamakan min taelim almaerifat almufidat li'ashiqaayiy alsaghar)

Selalu diberikan karunia berupa kesehatan, keselamatan dan kedamaian sehingga bisa mengajarkan ilmu bermanfaat kepada adik-adik saya.

 

لا تنسوا ، أنا وأصدقائي نعتذر للمعلمين عن الحزن وخيبة الأمل مما فعلته لأنه أثناء التدريس في هذه المدرسة

(La tansawa , 'ana wa'asdiqayiy naetadhir lilmuealimin ean alhuzn wakhaybat al'amal mimaa faealath li'anah 'athna' altadris fi hadhih almadrasa)

Tidak lupa, saya dan teman-teman meminta maaf kepada bapak dan ibu guru atas rasa duka, kecewa dari yang telah saya lakukan karena sewaktu mengajar di sekolah ini.

 

شيء آخر أسأل الله أن يدعوكم وأمكم للصحة ، وتعيشوا في الدنيا والآخرة.

(Shay' akhir 'as'al allah 'an yadeukum wa'umakum lilsihat, wataeishuu fi aldunya walakhirati)

Satu lagi saya meminta doa kepada allah semoga bapak dan ibu diberikan kesehatan, hidup dalam keberkahan di dunia dan akhirat.

 

ربما هذا كل ما أريد قوله ، أعتذر بغزارة إلى حد ما.

(Rubama hadha kulu ma 'urid qawlah , 'aetadhir bighazarat 'iilaa hadin ma)

Mungkin itu saja yang ingin saya sampaikan, kurang lebihnya saya minta maaf yang sebesar-besarnya.

 

Wassalamualaikum wr. Wb.

 

Demikian contoh pidato bahasa Arab dan Indonesia mengenai acara perpisahan sekolah untuk MI, MTs, MA yang singkat dan mudah dihafalkan. Semoga bermanfaat. ***

Editor: Taufiqurrohman


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x