127 Peribahasa Jawa tentang Sifat Manusia, Lengkap dengan Artinya, Adakah Sifat Kita Dalam Paribahasan Ini?

- 23 Mei 2022, 15:02 WIB
127 peribahasa atau paribasan Jawa dan artinya tentang sifat manusia. Peribahasa Jawa wikipedia, peribahasa jawa brainly
127 peribahasa atau paribasan Jawa dan artinya tentang sifat manusia. Peribahasa Jawa wikipedia, peribahasa jawa brainly /etnis.id

70. Malik bumi: orang yang berbalik sifatnya

71. Marta wisuna: orang yang tidak mau menduakan kehendak

72. Masang kala: orang yang mencari kesalahan orang lain

73. Mecel manuk miber: orang yang serba bisa dan serba kuasa

74. Medhot raketan: orang yang memutus persaudaraan

75. Menthek monthok: orang yang bangga karena dipuji

76. Micakake wong melek: orang yang sok tahu, membodohi orang yang lebih tahu

77. Midak supata: orang yang melanggar sumpahnya sendiri

78. Milih papan: orang yang tahu sopan santun

79. Mloroting wuwung oweahing sirap: bencana yang selalu datang

Halaman:

Editor: R. Nur


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini