Begini Kata Pelatih Persib Usai Ditahan Imbang Persebaya: Kami Seharusnya Bermain Tajam dan Menghukum Mereka

- 20 Maret 2022, 16:09 WIB
Begini Kata Pelatih Persib Usai Ditahan Imbang Persebaya: Kami Seharusnya Bermain Tajam dan Menghukum Mereka
Begini Kata Pelatih Persib Usai Ditahan Imbang Persebaya: Kami Seharusnya Bermain Tajam dan Menghukum Mereka /Antara/Nyoman Budhiana/

BERITA MATARAMAN – Persib mengakhiri pekan ke 32 Liga 1 dengan suram.

Persib yang berburu poin penuh harus menerima kenyataan ditahan imbang Persebaya.

Persib kini terseok untuk menuju posisi puncak klasemen.

Butuh keajaiban untuk Persib jika ingin menjadi juara Liga 1.

Baca Juga: Persib Ditahan Imbang Persebaya, Robert Alberts Sebut Pertandingan Sebenarnya Berjalan Imbang, Tapi

Asa Persib untuk menjuarai Liga 1 sebenarnya terjaga pada babak pertama saat bersua Persebaya pada Sabtu 19 Maret 2022.

Lantaran, Persib berhasil unggul lewat gol David da Silva di menit 24.

Hanya saja, pada babak kedua, Persib tidak mampu mempertahankan keunggulannya.

Baca Juga: Ditahan Imbang Persebaya Surabaya, Persib Bandung Butuh Keajaiban untuk Juarai Liga 1 2021-2022

Halaman:

Editor: R. Nur


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah