7 Macam Nikmat yang Allah Berikan Kepada Kehidupan Manusia, Tapi Terkadang Manusia Tidak Menyadarinya

- 19 Juni 2022, 08:00 WIB
Beberapa nikmat Allah yang diberikat kepada manusia, salah satunya adalah persatuan dan kesatuan
Beberapa nikmat Allah yang diberikat kepada manusia, salah satunya adalah persatuan dan kesatuan /Kemenparekraf/

BERITA MATARAMAN - Kali ini redaksi akan menjelaskan 7 macam nikmat yang Allah berikan kepada manusia.

Allah memberikan banyak sekali nikmat kepada makhluk-Nya, salah satunya adalah 7 macam nikmat di antara semua nikmat lain.

Terlebih, agama islam mengajarkan bahwa kehidupan manusia sendiri merupakan bentuk nikmat dari Allah pada hamba-Nya.

Baca Juga: Rekomendasi Wisata Malang, Salah Satunya Camp Area di Bedengan yang Wajib Dikunjungi

Baik untuk orang muslim ataupun dari golongan lainnya. Seperti yang dijelaskan dalam bacaan basmalah.

بِسْمِ اللّٰهِ الرٌَحْمٰنِ الرَّحِيْمِ

Yang memiliki arti : "Dengan menyebut nama Allah, Yang Maha Pengasih lagi maha penyayang."

Dalam penjelasan kata 'Maha Pengasih' ini yang dimaksud adalah Maha Pengasih di dunia. Pengasih terhadap seluruh makhluk di bumi, tanpa pengecualian.

Baik manusia, jin, tumbuhan, hewan, maupun mahkluk yang tidak kita ketahui keberadaannya.

Halaman:

Editor: Taufiqurrohman


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah