Merasa Lemah Iman, Simak 4 Cara Menjaga Iman agar Tetap Kuat dan Stabil dari KH Marzuqi Mustamar Berikut Ini

- 24 Maret 2022, 12:32 WIB
Merasa Lemah Iman, Simak 4 Cara Menjaga Iman agar Tetap Kuat dan Stabil dari KH Marzuqi Mustamar Berikut Ini
Merasa Lemah Iman, Simak 4 Cara Menjaga Iman agar Tetap Kuat dan Stabil dari KH Marzuqi Mustamar Berikut Ini /pwnujatim.or.id

Sebaliknya, mereka yang senantiasa menjaga shalat itu ciri umat Islam dan orang yang iman.

Rasulullah saw. bersabda, "Orang mukmin tandanya senantiasa memperhatikan shalat. Lain dengan orang munafik yang dipikirkan hanyalah masalah makanan, minuman dan yang lain-lain.

Jadi, untuk menjaga iman upayakan kita semua jangan pernah meninggalkan shalat. Jaga diri kita dan keluarga kita jangan sampai masuk neraka dengan cara berkomitmen untuk tidak meninggalkan shalat.

2. Jangan Jauh-Jauh dari Ulama

Kita sebagai orang awam tidak paham betul tentang tafsir, tidak paham betul mana akidah yang benar, tidak mengerti betul tentang mana keyakinan yang benar.

Kita juga tidak tahu mana mazhab yang benar, akidah yang hak kita juga tidak tahu, kita tidak hafal 100 persen hadis Bukhari Muslim, tapi ulamalah yang mengetahui dan memahaminya.

Orang awam seperti kita tidak paham Al-Qur'an, sunnah maupun hadis 100 persen. Asalkan kita tetap ikut ulama ahlussunnah waljamaah, otomatis, ulama akidahnya benar kita yang orang awam juga benar.

Ulama yang pendapatnya benar, kita pun yang orang awam juga ikut benar. Ulama yang mazhabnya benar, kita pun sebagai orang awam juga ikut mazhab yang benar.

Dalam situasi seperti sekarang ini, ada bermacam-macam aliran, bahkan satu dengan yang lain saling mengkafirkan, saling menyesatkan, saling memusyrikkan, kita sebagai orang awam kalau tidak berpegangan kepada dawuhnya para ulama dan ikut para ulama akan bingung.

Kita kadang ikut golongan A, lalu tidak cocok ganti ikut golongan B, dan tidak cocok lagi ikut golongan C.

Halaman:

Editor: Jumadi

Sumber: TikTok @nulumajang


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah