Keistimewaan Bulan Rajab Yang Tak Banyak Orang Tahu, Lengkap Dengan Amalan dan Keutamaannya

- 1 Februari 2022, 14:04 WIB
Keistimewaan Bulan Rajab Yang Tak Banyak Orang Tahu, Lengkap Dengan Amalan dan Keutamaannya
Keistimewaan Bulan Rajab Yang Tak Banyak Orang Tahu, Lengkap Dengan Amalan dan Keutamaannya /Instagram/@ianahzone

Keistimewan bulan Rajab lainnya adalah Syahrullah atau bulan Allah, barang siapa yang bertaubat dan memohon ampunan akan diampunkan dosa.

Bagi anda yang sedang mencari amalan dzikir bulan Rajab berikut amalan yang ditulis Syaikh Abdur Rohman Al-Shofuri Al-Syafi'i dalam Kitab 'Nuzhatul Majalis wa Muntakhobatun Nafais.

Pertama membaca Subhanal-hayyil qoyyum sebanyak 100 kali, dibaca tiap hari, sejak awal Rajab hingga 10 Rajab.

Kedua membaca Subhanal-ahadis-shomad sebanyak 100 kali, dibaca sejak 11 Rajab sampai 20 Rajab.

Ketiga membaca Subhanallahir-rouf sebanyak 100 kali, dibaca mulai 21 Rajab hingga akhir bulan Rajab.

Demikian keistimewaan bulan Rajab dan amalan yang dapat andal lakukan dari awal hingga akhir bulan fadhilahnya memperoleh pahala yang tak terhingga.***

Halaman:

Editor: Taufiqurrohman


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah