Bacaan Doa Sholat Hajat Lengkap, Arab, Latin dan Artinya

- 11 Januari 2022, 11:40 WIB
Bacaan Doa Sholat Hajat Lengkap, Arab, Latin dan Artinya
Bacaan Doa Sholat Hajat Lengkap, Arab, Latin dan Artinya /Ilustrasi doa sholat hajat @wartasumbawa/

BERITA MATARAMAN - Bacaan doa sholat hajat lengkap, dari bahasa Arab, latin dan artinya akan dibahas dalam artikel berikut ini.

Doa sholat hajat adalah doa khusus yang dipanjatkan seusai menunaikan sholat hajat.

Bacaan doa sholat hajat berbeda sekali dengan doa-doa sholat sunah lainnya, baik itu sholat sunah tahajud, dhuha dan lain sebagainya.

Baca Juga: Jodoh tak Kunjung Datang? Ini Solusi dari Gus Baha

Sebagaimana diketahui, sholat hajat adalah sholat sunah yang dikerjakan oleh umat Islam ketika memiliki hajat atau keinginan tertentu.

Sholat sunnah ini bisa dikerjakan minimal dua rakaat. Waktunya, paling bagus tengah malam atau di sepertiga malam akhir.

Sesuai namanya, sholat hajat dilakukan untuk meminta hajat tertentu. Misal hajat jodoh, rezeki atau pun yang lainnya.

Ketika seorang muslim memiliki hajat, maka mohonkanlah kepada Allah lewat sholat hajat.

Berikut ini doa sholat hajat legkap, dari bahasa Arab, latin dan artinya.

Halaman:

Editor: R. Nur


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah