Doa Setelah Sholat Fardhu, dengan Suara Keras atau Pelan?

- 10 Januari 2022, 08:55 WIB
Doa Setelah Sholat Fardhu, dengan Suara Keras atau Pelan?
Doa Setelah Sholat Fardhu, dengan Suara Keras atau Pelan? /Pixabay/

BERITA MATARAMAN - Simak penjelasan doa setelah sholat fardhu, dilakukan dengan suara keras atau pelan?

Memanjatkan doa setelah sholat fardhu dianjurkan bagi setiap umat Islam, baik laki-laki atau pun perempuan.

Biasanya, doa setelah sholat fardhu dilakukan secara berjamaah atau pun secara mandiri.

Baca Juga: Ada yang Lebih Bahaya dari Santet, Apakah itu? Simak Penjelasan Gus Baha

Bila secara berjamaah, biasanya doanya dibaca dengan keras. Sang imam yang membaca doanya, kemudian jamaahnya mengaminkan.

Namun, jika secara mandiri, biasanya doa tersebut dibaca dengan suara pelan.

Membaca doa setelah sholat dengan suara keras atau pelan, semuanya diperbolehkan.

Baca Juga: Simak! Ini Ijazah Agar Rezeki Lancar dari Gus Baha

Keduanya juga memiliki sumber yang jelas dari Rasulullah Saw.

Halaman:

Editor: R. Nur


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini