Jangan Sekali-kali Tunda Bayar Hutang, Buya Yahya: Nasibnya Bakal Melarat

- 10 Desember 2021, 06:11 WIB
Inilah penjelasan Buya Yahya mengenai batal atau tidaknya shalat saat seseorang mendahului imam di salam kedua.
Inilah penjelasan Buya Yahya mengenai batal atau tidaknya shalat saat seseorang mendahului imam di salam kedua. /Tangkapan layar kanal YouTube./Buya Yahya

BeritaMataraman.com – Sudah punya uang tapi gemar menunda membayar hutang? Jangan sekali-kali melakukan hal tersebut.

Lumrah kita jumpai orang terpaksa berhutang karena memiliki masalah finansial.

Saat meminjam uang, si pengutang datang dengan cara memelas, sikapnya pun lemah lembut.

Akan tetapi sewaktu hutangnya ditagih, tak jarang kita jumpai si pengutang berubah menjadi galak, bahkan lebih galak dari yang mengutangi

Terkait persoalan hutang ini, Buya Yahya memberi peringatan agar pengutang jangan sekali-kali menunda membayar hutang.

Dikutip dari akun Instagram @buyayahya_albahjah pada 16 November 2021, Buya Yahya mengingatkan untuk tidak melakukan praktek riba saat memberi hutang kepada seseorang.

“Kenapa? Itu mencekik, nggak boleh,” ungkap Buya Yahya sebagaimana dimuat dalam artikel yang diterbitkan Portal Jember sebelumnya dengan judul “Buya Yahya Ingatkan Ini Untuk Orang yang Gemar Menunda Bayar Hutang, 'Peringatan dari Nabi'”.

Buya Yahya mengingatkan jika ada yang membutuhkan pertolongan cukup beri pertolongan, bukan menjeratnya dengan riba.

Jika orang tersebut tidak bisa membayar, Buya Yahya berpesan agar memberikan kelonggaran waktu atau tempo.

Halaman:

Editor: U. Hadi

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

x