Apa Itu Bipolar? Penyakit yang Diduga Terkait Hilangnya Marshanda di Los Angeles, Simak Gejala Bipolar Berikut

- 27 Juni 2022, 19:18 WIB
Apa Itu Bipolar? Penyakit yang Diduga Terkait Hilangnya Marshanda di Los Angeles, Simak Gejala Bipolar Berikut
Apa Itu Bipolar? Penyakit yang Diduga Terkait Hilangnya Marshanda di Los Angeles, Simak Gejala Bipolar Berikut /Instagram/@marshanda99

Bipolar tipe II, mengalami perubahan mood yang mirip dengan tipe I. Namun, dengan fase hypomania yang menggantikan fase mania.

Fase hypomania ini berlangsung setidaknya selama empat hari. Sedangkan tipe Siklotimia bersifat seperti sebuah siklus dengan fase mania dan fase depresif yang walaupun tidak se-intens tipe I maupun tipe II, berlangsung jauh lebih lama yaitu hingga dua tahun.

Baca Juga: Profil dan Biodata Kim Se Jeong, Pemeran Utama Drama Korea A Business Proposal

Penyebab Gangguan Bipolar

Sama seperti penyebab gangguan lainnya, gangguan bipolar tidak diketahui secara pasti. Salah satu resiko terbesarnya, yang meningkatkan resiko timbulnya gangguan bipolar adalah keturunan. Karena gangguan bipolar merupakan kondisi kronis, dengan kata lain tidak dapat disembuhkan. 

Cara Merawat Penderita Bipolar

Baca Juga: Ramalan Zodiak Gemini dan Cancer Hari Ini, Selasa 28 Juni 2022 Buatlah Jadwal Tidur Rutin Agar Tidak Insomnia

Perawatan dini serta pengobatan sangat penting untuk menekan gejala-gejala seorang penderita bipolar. Apabila tidak dirawat, fase mania serta depresi penderita bipolar dapat berlangsung selama 6 hingga 12 bulan. 

Bagi orang yang sehat secara mental, mungkin mudah bagi mereka untuk mengatakan kepada penderita bipolar ini dengan mengecapnya sebagai 'kurang ibadah' atau sekadar 'lebay' atau 'caper.' 

Namun bagi penderitanya, gangguan bipolar ini sama nyatanya dengan udara yang kita hirup. Tidak mudah menghilangkannya dan tetap menyusahkan hidup.

Halaman:

Editor: R. Nur

Sumber: Chanel YouTube Neuron


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini