Apa Saja Permasalahan Budaya di Indonesia?

- 28 Mei 2022, 15:25 WIB
Ilustrasi Apa Saja Permasalahan Budaya di Indonesia?
Ilustrasi Apa Saja Permasalahan Budaya di Indonesia? /Tangkap Layar/

BERITA MATARAMAN - Budaya merupakan suatu cara hidup yang berkembang dan dimiliki bersama oleh sebuah selompok orang.

Meskipun selalu berkembang, sebuah budaya tidak akan selalu berkembang tanpa adanya suatu permasalahan.

Indonesia menjadi salah satu negara dengan beragam budaya yang lahir dan berkembang.

Baca Juga: Lirik Lagu Hot - Seventeen yang Sedang Trending di Youtube, Lengkap dengan Artinya

Terdiri dari 13.466 pulau yang tersebar di Indonesia, memiliki ragam adat istiadat dan budaya.

Hampir masing-masing pulau atau bahkan provinsi memiliki budaya tersendiri.

Lantas, apa saja permasalahan dari sebuah budaya? Simak penjelasan berikut ini.

1. Hambatan budaya yang berkaitan dengan pandangan hidup dan sistem kepercayaan

Keterkaitan orang Jawa terhadap tanah yang mereka tempati secara turun-temurun diyakini sebagai pemberi berkah kehidupan. Mereka enggan meninggalkan kampung halamannya atau beralih pola hidup sebagai petani. Padahal hidup mereka umumnya miskin.

Halaman:

Editor: R. Nur


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini