10 Ide Menu Sahur Ramadhan Sederhana ala Anak Kos

- 4 April 2022, 19:00 WIB
Ilustrasi - 10 Ide Menu Sahur Ramadhan Sederhana ala Anak Kos
Ilustrasi - 10 Ide Menu Sahur Ramadhan Sederhana ala Anak Kos /PIXABAY/ Rierossa222

Bagi anak kos Mie dan telur bagaikan bahan yang harus ada untuk disimpan, dua bahan tersebut dapat disimpan dalam waktu yang relatuf lama. cobalah memasaknya menjadi omelet indomie.

Karena terdapat kandungan karbohidrat pada mie yang cukup tinggi, maka anak kos tidak perlu menambah pakai nasi. Supaya lebih sedap, tambahkan kecap dan saus saat menyantap omelet Indomie.

Cara membuatnya pun mudah, anak kos dapat mencampurkan mie instan yang sudah diresbus kedalam kocokan telur kemudian tinggal menggorengnya bersamaan.

2. Sayur sup dan tempe goreng

Didalam sayuran terdapat kandungan serat yang banyak, maka untuk menu sahur sup sayur juga dapat dijadikan alternative menu sahur untuk anak kos.

Biar menghemat waktu anak kos, siapkan sayur dan bumbu-bumbu (bawang merah, bawang putih, daun bawang, garam dan penyedap rasa) sebelum tidur hingga saat tiba waktu sahur. Jadi, anak kos hanya perlu memasaknya sebentar sebelum makan sahur. Untuk proteinnya, anak kos bisa menambahkan telur puyuh, ayam, atau tempe goreng.

3. Nugget geprek

Menu sahur dengan menyantap nugget adalah solusi untuk anak kos, Praktis, enak, dan tahan lama. Jika terdapat kulkas di kosan, nugget bisa jadi salah satu menu sahur andalan.

Cara membuatnya hanya dengan menggoreng nugget, setelah itu siapkan bawang putih, bawang merah, cabe sesuai selerah dan sedikit garam untuk membuat sambal gepreknya.

Nugget geprek dan nasi putih sudah dipastikan dapat mengganjal perut seharian.

Halaman:

Editor: R. Nur


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah